Selamat Datang di JiDianHP's blog^^

Minggu, 13 November 2011

MAMA 2011 : Kompetisi Sengit Antara 2NE1, SNSD, TVXQ & Super Junior!


Semua mata dan telinga terfokus pada   ‘2011 Mnet Asian Music Awards (MAMA)’ yang dijadwalkan mengambil tempat di   Indoor Stadium di Singapore pada 29 November..

Lebih dari 2,240,000 suara ada di tahun ini melalui homepage resmi MAMA (www.2011mama.com), dimana lebih dari 10 x lbih banyak dari suara2 yang datang tahun kemarin.


19% dari suara berasal dari fans Korea, 11.2% dari suara berasal dari Thailand, 10.8% dari Cina, 8.6% Jepang dan  2.4% dari Singapore. Total lebih dari 80% berasal daro fans luar negeri dimana 13% lebih banyak dibandingkan tahun lalu.

Kompetisi sengit untuk performance dance grup pria terbaik dengan Super Junior yang mendapatkan 35.1% dari semua suara untuk “Mr. Simple“, dan TVXQ yang meraih  34.9% dari semua suara untuk “Why“.
Blackjacks and Sones bertanding untuk membawa girl group favorit mereka di peringkat teratas, 2NE1 saat ini berada di posisi pertama untuk best female group dance performance dengan 31.3% dari semua suara, sedangkan SNSD berada di posisi kedua dengan memperoleh 26.8% dari semua suara.

’2011 MAMA’ adalah sebuah event yang tidak hanya dari artis2 Korea tapi juga artis2 terkenal semua Asia yang datang bersama2. Seleberitis2 akan melangkah di red carpet dari jam 5-7 PM dan performance serta upacara penghargaan akan dimulai pada jam 7 dan berakhir jam 11 malam.

Event ini akan streamed live di 13 kota yang berbeda termasuk Singapore, Japan & Thailand, dan rekaman event akan disiarkan di 7 negara berbeda termasuk China, Amerika dan Perancis

Source & Image: Newsis via Nate 
credit: Allkpop
Indo Trans: Yeppopo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar