Rabu, 04 April 2012
G-Dragon Berbisik Ke Minzy, “Katakan Pada Teman2mu Kalau Saya Memelukmu!”
Pada 3 April, SBS menyiarkan episode kedua dari “Strong Heart – YG Family Special,” dimana Minzy 2NE1 membagi cerita2 tentang labelmatesnya yang bertitle “YG X-Files.”
Dia memulai, “Saat G-Dragon oppa sedang perform ‘Heartbreaker,’ dia memiliki narsisme yang buruk. Saya di salon, saat semuanya tiba2, dia memeluk saya dari belakang. Lalu dia membisikkan ke telinga saya,
‘katakan pada teman2mu kalau saya memelukmu.’”
Terkejut, G-Dragon membalas, “Saya mengatakan itu?”
Minzy melanjutkan “Bad boys selalu berpura2 mereka tidak melakukan apa yang telah mereka lakukan,” yang menyebabkan semua tertawa.
Dia menambahkan, “Dia begitu berlagak. Dulu saya menemukan dia dalam masalah besar (karena kesombongannya).”
MC Lee Seung Gi bertanya, “Apakah kamu menyimbongkan diri pada teman2mu?” Minzy menjawab, “Saya tidak melihat memerlukannya“
Keduanyapun memperagakan adegan pelukan dari belakang di studio dan memperoleh woos and ahhs dari sesama label.
Sementara itu, acara semalam menandai episode terakhir Lee Seung Gi sebagai MC “Strong Heart.” Dia mengatakan salam perpisahannya dan terima kasih, yang membuat pemirsa dan fans menginginnkan lebih. Dia akan digantikan oleh Lee Dong Wookand Shin Dong Yup.
credit: Soompi
Indo Trans: Yeppopo
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar