Selamat Datang di JiDianHP's blog^^

Minggu, 25 Maret 2012

Inilah Pasangan “We Got Married” Terfavorit Pilihan Fans!


Hasil sebuah survei online baru2 ini mungkin dapat digunakan sebagai indikator yang baik untuk pertanyaan ini. Pada tanggal 22 Maret Panel Now, sebuah perusahaan riset online, mengungkapkan hasil sebuah survey yang bertanya, “Siapa pasangan ‘We Got Married’ yang paling berkesan ?”


Pemenang dari survei ini adalah pasangan Ga In dan Jo Kwon . Mereka menerima 45% suara, atau 12.891 suara, dari jumlah total, mereka memenangkan gelar pasangan terbaik.Pasangan yang dikenal sebagai “Adam Couple” membuat Gain dan Jo Kwon memiliki kesan abadi ke banyak fans untuk hubungan mereka yang manis yang membuat mereka hampir terlihat seperti pasangan nyata.

Pasangan dengan suara tertinggi kedua adalah Crown J dan Seo In Young, dengan 3.869 total suara. Alex dan Shin Ae ditempatkan di posisi ketiga dengan (2.870 suara), diikuti oleh Kim Yong Joon-Hwang Jung Eum (1.859 suara), Nichkhun-Victoria (1.627 suara), dan Kim Joon Won-Park so Hyun (1.461 suara).
Sementara itu, Jung Yong Hwa dan Seohyun hanya menerima 989 suara, menempatkan di atas dari pasangan Jung Hyung Don-Saori and Lee Jang Woo-Eunjung . Hasilnya cukup mengejutkan mengingat betapa populernya pasangan “YongSeo” dan “Khuntoria” beberapa di antara fandom internasional .

Siapa pasangan WGM favorit kalian?

credit ; soompi
indo trans : Kimtae@Yeppopo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar